Software Menunjang Proses Kerja

2024-09-12

time_money.jpg

Hari yang baru menjadi awal yang baru dalam menjalankan aktifitas. Aktifitas yang dilakukan membutuhkan tenaga, waktu dan biaya. Hal-hal tersebut merupakan sesuatu yang berharga dalam menjalankan usaha. Dalam menjalankan usaha tentunya faktor biaya, waktu dan tenaga haruslah sebanding dengan hasil yang didapat.

Terkadang, biaya yang besar dan waktu yang lama serta tenaga yang dibutuhkan tidak sebanding dengan hasil yang digapai. Salah satu faktor yang mempengaruhi adalah proses kerja. Proses kerja yang sulit dan membutuhkan sumber daya yang banyak sangat mempengaruh hasil yang didapat.

Beberapa contoh hal-hal yang mempengaruhi proses kerja adalah pencarian data, mendapatkan laporan rutin atau menganalisa data.

Dalam pencarian data, kita sering disibukkan dengan mencari tumpukan kertas yang terletak di bebrapa map / ordner penyimpanan. Waktu yang dibutuhkan tentunya akan lama dan tenaga yang dibutuhkan juga besar. Begitu juga ketika ingin membuat laporan. Kita perlu mengabungkan beberapa data dari beberapa sumber menjadi satu laporan. Hal ini juga membutuhkan waktu serta ketelitian dalam menyalin sumber data. Hal lain lagi adalah dalam menganalisa data. Beberapa laporan yang ada digabubgkan untuk melakukan analisa dalam mengambil sikap dan keputusan. Hal ini juga membutuhkan kesiapan data-data yang dibutuhkan.

Beberapa contoh diatas adalah bagian kecil dari proses kerja yang dilewati dalam mencapai hasil. Dari hal-hal tersebut, dengan menggunakan software, pencarian data dapat dilakukan dalam waktu yang singkat. Dalam menyusun laporan dapat dilakukan dengan 1x klik dan tanpa harus ragu akan ketepatan data yang diterima. Analisa dapat dilakukan dengan 1x klik seperti layaknya menarik laporan data.

sucessoft hadir membantu dan memberikan solusi kepada para pemilik dalam memeprcepat proses kerja dengan bantuan software dan alat di bidang teknologi informasi / Information Technology (IT) lainnya. Kami mengembangkan software yang dapat mengefisienkan proses kerja, karena dibuat dengan analisa lapangan (as is) dan kebutuhan bisnis (to be). Dengan perpaduan software yang dikembangkan dapat mempersingakt waktu proses kerja, menghemat tenaga dan tentunya akan berdampak pada penghematan biaya.

Kami memberikan konsultasi GRATIS dalam pengembangan software. Tunggu apa lagi? Hubungi kami sekarang juga dan majukan usaha anda bersama sucessoft.

 

 

Other Post


time_money.jpg
Software Menunjang Proses Kerja

Hari yang baru menjadi awal yang baru dalam menjalankan aktifitas. Aktifitas yang dilakukan membutuh... selengkapnya

2024-09-12


biner_number.jpg
Konversi Bilangan Biner ke Desimal

Pendahuluan Dalam dunia komputasi, bilangan biner merupakan representasi dasar dari data. Setiap ... selengkapnya

2024-09-02


apache-tomcat.png
How To : Install Tomcat di Raspberry Pi

Tomcat merupakan salah satu web server open-source yang sudah banyak digunakan dalam mengembangkan d... selengkapnya

2020-04-10


 Go to Blog  Go to sucessoft